7 Keuntungan Beriklan Dengan Google Ads Tahun 2022
Google Ads adalah salah satu produk terbaik Google dan bahkan Google Ads adalah salah satu sumber pendapatan terpenting bagi perusahaan Amerika ini. Google Ads sebelumnya dikenal dengan nama Google Adwords, platform periklanan ini pertama kali diluncurkan pada tahun 2000. Memahami Apa Itu Google Ads? Google Ads adalah produk Google yang menampilkan iklan yang dibayar oleh pengguna dan ditampilkan di Google Penelusuran, Google Web, dan layanan video seperti YouTube. Dengan Google Ads, produk atau layanan Anda dapat muncul di hasil...